Makna Bulan Sabit dan Bintang di Kubah Masjid dalam Konteks Sejarah
Makna Bulan Sabit dan Bintang di Kubah Masjid dalam Konteks Sejarah Peradaban terbesar dan tersukses umat Islam yang terakhir adalah khifalah Turki Usmani yang berhasil menguasai jantung Eropa, yaitu kota Konstantinopel berikut wilayah-wilayah di sekitarnya.Kala itu, sebagai lambang kejayaan Islam, khifalah Turki Usmani menggunakan lambang bulan sabit, dimana melambangkan posisi tiga benua. Ujung sabit yang satu merujuk pada benua Asia yang di belahan timur, ujung lainnya menunjukkan benua Afrika, dan di bagian tengan bulan dimaknai dengan benua Eropa yang memang secara geografis diapit oleh kedua benua tersebut.Makna bintang-nya sendiri adalah pusat kota Islam saat itu, yaitu kota Istambul. Bendera bulan sabit dan bintang adalah bendera resmi khifalah Turki Usmani, yang diartikan pula sebagai bendera resmi umat Islam saat itu. Masuknya Islam ke nusantara tentu juga membawa serta lambang b
Komentar
Posting Komentar